Info Pertanian
7 Embung Baru Dibangun dari APBD 2025
Pemerintah Kabupaten Bojonegoro melalui Dinas Pekerjaan Umum Sumber Daya Air (DPU SDA) terus melakukan berbagai upaya untuk mendukung ketahanan air dan irigasi pertanian. Pada tahun anggaran 2025, Pemkab membuat 7 embung baru.