Skip to main content

Category : Tag: Mudik


Informasi Lebaran 2023

Pemkab Bojonegoro Sediakan Rest Area Bagi Pemudik, Ini Fasilitasnya

Tunjang keselamatan, keamanan dan kenyamanan bagi para pemudik lebaran, Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bojonegoro menyediakan rest area bagi para pemudik. Rest area tersebut berlokasi di UPT pengujian kendaraan bermotor, Sukowati, Kapas.

Info Lebaran 2023

Dishub Bojonegoro Siapkan Rest Area dan Mobil Derek Selama Arus Mudik

Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bojonegoro bakal mendirikan rest area serta sediakan mobil derek selama arus mudik dan balik lebaran tahun ini. Hal tersebut, disiapkan untuk menunjang keselamatan para pemudik selama melaksanakan kegiatan setahun sekali itu.

Catat Waktunya, Erick Thohir Akan Luncurkan Program Mudik Gratis BUMN

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir akan meluncurkan program mudik bersama BUMN untuk lebaran 2023 pada Rabu (15/3/2023) besok. Erick menyampaikan program mudik bersama BUMN merupakan salah satu upaya BUMN untuk mewujudkan peran nyata dalam membantu masyarakat yang akan melaksanakan perjalanan mudik ke kampung halamannya.