Skip to main content

Category : Tag: Uang


Info UMKM

Cara Pertamina Siapkan UMKM Tumbuh Berkelanjutan Melalui Pertapreneur Aggregator

Program Pertapreneur Aggregator yang diinisiasi PT Pertamina (persero) telah mendorong perubahan cara berpikir UMKM dalam menggembangkan usahanya. Seperti dirasakan Harumi Kartini, founder Harumi Fashion asal Jakarta, yang masuk dalam 10 besar Program Pertapreneur Aggregator (PAG) 2025.

PDIP Bojonegoro Tolak Wacana Pilkada Tidak Langsung, Dinilai Ancam Demokrasi

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Bojonegoro menolak wacana penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) secara tidak langsung yang kembali mencuat dengan alasan efisiensi anggaran. Wacana tersebut dinilai keliru dan berpotensi merusak prinsip dasar demokrasi.

Perbatasan Bojonegoro

Inilah 5 Taman Perbatasan yang akan Dibangun Pemkab Bojonegoro

Pemkab Bojonegoro terus menata kota untuk memberi kenyamanan publik dengan tetap memperhatikan lingkungan. Salah satunya dengan rencana pembangunan lima taman perbatasan yang berfungsi sebagai wajah baru sekaligus ruang terbuka hijau (RTH) di titik-titik strategis. Titik lokasi taman berada di daerah perbatasan langsung dengan kabupaten tetangga.

Kolom

Gen Z dan Revolusi Cara Belajar

Di satu sore yang lengang, seorang remaja tampak duduk bersila di lantai, laptop terbuka, earphone menempel rapat. Di layar, bukan drama Korea atau gim daring, melainkan video bertajuk “Fisika dalam 10 Menit”. Pemandangan semacam ini kini jamak kita temui. Generasi Z—yang kerap dicap mager, terlalu akrab dengan gawai, dan malas membaca buku—ternyata sedang belajar. Caranya saja yang berbeda. Mereka belajar dari YouTube.

Dana Abadi Pesantren

Dorong Percepatan Dana Abadi Pesantren dan Beasiswa bagi Mahasiswa Non-STEM

Menteri Agama Nasaruddin Umar menegaskan perlunya percepatan implementasi dana abadi pesantren serta penataan ulang kebijakan beasiswa agar lebih berkeadilan, khususnya bagi bidang non-STEM (Science Technology, Engineering, dan Mathematics.  Termasuk dalam bidang non-STEM adalah keagamaan, humaniora, dan ekonomi syariah.