Skip to main content

Category : Tag: Pkl


Revitalisasi Alun-alun Bojonegoro, Parkir dan PKL Bakal Disentrakan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro bakal merevitalisasi Alun-alun Bojonegoro. Salah satunya melakukan penataan parkir dan pedagang kaki lima (PKL). Rencananya, parkir dan PKL bakal disentrakan, dan akan disediakan lahan yang memadai dan strategis.

Mahasiswa Program HES UNU Sunan Giri Bojonegoro Laksanakan PKL di BSI

Di tengah merebahnya Covid-19, tidak menjadi penghalang bagi Mahasiswa Hukum Ekonomi Syariah (HES) dalam menjalankan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) UNU Sunan Giri Bojonegoro. Kegiatan ini dimulai pada (21/6/2021) sampai dengan (20/8/2021) di BSI KC. Bojonegoro. Tentunya protokol kesehatan selalu diterapkan, demi memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Presiden Jokowi: PPKM Darurat Dibuka Bertahap 26 Juli

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi) menyatakan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat akan dibuka secara bertahap pada 26 Juli 2021 menadatang. Hal itu disampaikan Presiden Jokowi melalui Live Streaming Youtube Sekretariat Presiden, Selasa (20/7/2021) malam.

#BeritaFoto

Satpol PP dan Pedagang Tarik Meja

Minggu (7/6/2020) pengguna jalan yang melintas di Jalan Hasim Asyari Kota Bojonegoro atau barat Alun-alun, dibuat kaget. Sebab, saat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menertibkan warga yang jualan di bahu jalan, pemilik warung marah-marah.

Ditertibkan Satpol PP, Pemilik Warung Buang Makanan

Pagi tadi, Minggu (7/6/2020) pengguna jalan yang melintas di Jalan Hasim Asyari Kota Bojonegoro atau barat Alun-alun, dibuat kaget. Sebab, saat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menertibkan warga yang jualan di bahu jalan, pemilik warung marah-marah. Bukan hanya itu saja, pemilik warung yang diketahui bernama Yustina bersama karyawannya membuang makanan ke jalan raya.

PKL PMII Bojonegoro Jadi Ijtihad Menyusun Pola Gerakan Baru

Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC PMII) Bojonegoro menggelar Pelatihan Kader Lanjutan (PKL) ke - 4 tingkat Jawa Timur, yang diadakan di Gedung Tirtawana Dander Kabupaten Bojonegoro, Selasa - Sabtu (3-7/3/2020).