Skip to main content

Category : Tag: Online


Vaksinasi Dosis 3 Nakes di Bojonegoro Capai 70.4 Persen

Vaksinasi adalah program pemerintah yang saat ini sedang digencarkan pelaksanaannya untuk menyasar semua kalangan masyarakat. Terkhususnya tenaga kesehatan (Nakes) yang mendapatkan vaksinasi dosis ketiga.

Pendataan SDGs Desa Sudah 100 Persen, Versi Online Masih Berjalan

Komitmen Pemerintah Indonesia dalam melaksanakan Sustainable Development Goals Desa (SDGs) tertera dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor. 59 Tahun 2017, tentang pelaksanaan pencapaian tujuan pembangunan nasional berkelanjutan. Bahkan pendataan data direncanakan akan terus berlanjut hingga tahun 2030 mendatang.

Dispendukcapil Hanya Layani Permohonan Melalui Si'Nduk

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bojonegoro mulai tanggal 12 Juli 2021 hingga waktu yang ditentukan hanya melayani permohonan secara online melalui aplikasi Si'Nduk (Sistem Informasi Online Kependudukan Bojonegoro). Hal tersebut dilakukan berdasarkan Surat Edaran Bupati tentang Pemberlakuan PPKM Darurat di Kabupaten Bojonegoro.

Disdik Beri Pesan Khusus Bagi Siswa Baru Pada MPLS Online

Tahun ajaran baru 2021/2022 dimulai dengan kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) dan digelar secara daring di tengah Pandemi Covid-19 yang masih melanda Indonesia sertu belum diketahui kapan akan selesai.

MPLS Online, Disdik Ajak Sekolah Siapkan Karakter Siswa Produktif

Menjelang pelaksanaan Tahun Ajaran Baru (TAB), Dinas Pendidikan Bojonegoro mengajak seluruh lembaga pendidikan untuk menyiapkan beberapa kegiatan yang produktif melalui pembuatan video. Nantinya akan ditampilkan saat pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) online pada Senin, (12/07/2021) mendatang.

Hati-Hati, Penipuan Mengatasnamakan Marketplace atau Brand Ternama

Waspada penipuan online yang mengatasnamakan marketplace salah satunya Shopee. Salah satu kasus penipuan yang berawal dari hadiah undian itu saat ini menjadi sorotan banyak masyarakat karena banyak dari masyarakat diteror oleh nomor dengan mengatasnamakan Shopee.

Pengakuan Nasabah Agar Aman Manfaatkan Pinjol

Banyaknya kasus yang sedang marak kali ini ialah melakukan aktifitas pinjam online (pinjol). Banyak dari masyarakat yang lebih cendurung menggunakan pinjaman online dibanding pinjaman offline atau datang ke beberapa bank.

Pengalaman Meresahkan Saat Nomor Dijaminkan Orang Asing untuk Pinjol

Saat ini semakin berkembangnya tekhnologi informasi membuat banyak hal dilakukan via daring, termasuk jika membutuhkan pinjaman. Seiring perkembangan ini pula, banyak pinjaman online dengan jaminan yang cukup mudah serta bunga yang sedikit yang membuat masyarakat semakin tertarik.

Begini Cara Daftar SUKIRNO

Pekembangan teknologi kian hari semakin pesat, banyak kemudahan yang bisa didapatkan dari memanfaatkan teknologi dengan sebaik-baiknya, salah satunya layanan kepada masyarakat.

Akhir Mei Kemenag Luncurkan Kartu Nikah Digital

Kementerian Agama (Kemenag) akan meluncurkan kartu nikah digital pada akhir bulan Mei. Dengan adanya peluncuran kartu nikah digital tersebut diharapkan ada banyak manfaat bagi pemiliknya.