Skip to main content

Category : Tag: Desa


Tujuh Rumah Warga Sarirejo Bojonegoro Terancam Amblas ke Bengawan Solo

Tanah longsor kembali terjadi di tepi Sungai Bengawan Solo, tepatnya di Dukuh Karangwaru, Desa Sarirejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro. Hal tersebut, menyebabkan tujuh rumah warga setempat terancam amblas ke Sungai Bengawan Solo, Senin (26/1/2026).

Kembali Ambrol, Kontraktor Diberi Waktu 300 Hari untuk Perbaiki Tebing di Bojonegoro

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro melalui Dinas Pekerjaan Umum Sumber Daya Air (PU-SDA) memberikan waktu tambahan perbaikan tebing Sungai Bengawan Solo di Desa Lebaksari, Kecamatan Baureno yang kembali ambrol beberapa waktu lalu. Kontraktor pelaksana diberi waktu perpanjangan masa perbaikan hingga 300 hari.

Tanya Jawa Fiqih

Menutup Jalan untuk Hajatan dalam Agama

Biasanya di desa-desa sering terjadi orang yang mempunyai hajat seperti pernikahan, kondangan, ritual keagamaan dan lain sebagainya. Dalam rangka itu, mereka memasang tenda atau terop di jalan umum dan menutup akses jalan, bahkan terkadang sekalian panggungnya.

Pelajar SD di Bojonegoro Meninggal Usai Tersengat Listrik saat Mancing

Keceriaan memancing seketika menjadi duka di Desa Ngujo, Kecamatan Kalitidu, Kabupaten Bojonegoro. Seorang bocah kelas 5 sekolah dasar, AF (10) meninggal dunia secara tragis, setelah tersengat aliran listrik saat memancing bersama teman-temannya di sebuah rawa-rawa air, Sabtu (17/1/2026) sore.

Desa Berprestasi di Bojonegoro

Bangga..! Desa Kauman Bojonegoro Raih Juara Lomba Desa Digital Kemendes PDTT

Membanggakan. Prestasi kembali ditorehkan pemerintah desa di Kabupaten Bojonegoro. Terbaru, Desa Kauman Kecamatan Bojonegoro berhasil meraih Juara Harapan II dalam Lomba Desa Digital yang diselenggarakan oleh Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendesa PDTT).

Desa Sarangan Kanor

Peringatan Isra' Mi'raj dan Rutinan Ngaji Selapanan di Masjid Desa Sarangan

Jum'at (16/1/2026) malam, ratusan warga memenuhi Masjid At-Taqwa Desa Sarangan, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro. Mereka bersama-sama menghadiri Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW dirangkai Ngaji Selapanan bersama Kiai Toha Abrori, dari Mayangkawis, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro.