Skip to main content

Category : Tag: Sekolah


Edukasi Migas

SKK Migas: Acara Rutin Tapi Pertama untuk SMA

Acara Edukasi Migas yang digelar di Pendapa Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, merupakan kegiatan yang rutin dilaksankan oleh SKK Migas. Akan tetapi acara ini baru pertama kali digelar untuk tingkat SMA.

Edukasi Migas

500 Siswa Ikuti Edukasi Migas di Pendapa Pemkab

Sebanyak 500 siswa SMA, MA dan SMK mengikuti acara Edukasi Migas "Ketahanan Energi Hari ini dan Esok" di Pendapa Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro, Selasa (16/5/2017).

Besok, UN SD-MI Siap Digelar

Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingkat SD/MI akan dilaksanakan secara serentak mulai besok Senin (15/5/2017). Pelaksanaan UN nantinya akan menggunakan sistem Ujian Nasional Kertas Pensil (UNKP).

Berikut Hasil Nilai UN Tertinggi Jenjang MA

Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) jenjang Madrasah Aliyah (MA) sudah usai dan hasilnya pun sudah dapat diketahui. Pelaksanaan UN Madrasah Aliyah diikuti Sebanyak 3.360 dari 52 MA. Dengan rincian 21 menggelar UNBK dan 31 Madrasah Aliyah melaksanakan UNKP.

Ujian Nasional 2017

Meski Numpang, UNBK Hari Kedua SMPN Dander Lancar

Hari kedua pelaksanaan Ujian Nasional (UN) jenjang SMP/MTs di Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) Dander Kabupaten Bojonegoro berjalan lancar. Sebanyak 201 siswa mengikuti Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) yang terbagi menjadi 3 sesi dan bertempat di SMKN Dander yang menggunakan 3 laboratorium Komputer di sekolah tersebut

Ini Strategi SMKN Dander dan MAN 2 Cegah Konvoi Kelulusan

Untuk menyiasati para siswa agar tidak konvoi dan corat-coret baju seragam ketika merayakan kelulusan. Sebagaimana dilakukan pihak Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) Dander dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Bojonegoro, Selasa (2/5/2017).

Ujian Nasional 2017

Pelaksanaan UN MTs Hari Pertama Lancar

Hari pertama pelaksanaan Ujian Nasional (UN) di Madrasah Tsanawiyah (MTs) berjalan lancar baik Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) maupun Ujian Nasional Kertas Pensil (UNKP).

Besok, Pelaksanaan UN SMP/MTS Siap Digelar

Dinas Pendidikan Daerah (Disdikda) Bojonegoro mmenyatakan sudah siap menggelarUjian Nasional (UN) SMP maupun MTs serentak, Selasa (2/5/2017) besok.

Rencananya, 2.100 Anak Putus Sekolah Ikut Upacara Hardiknas

Upacara Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang diperingati setiap tanggal 2 Mei, pada tahun 2017 ini dipastikan berbeda dengan tahun sebelumnya, dan upacara tersebut akan dilaksanakan di Stadion yang akan dimulai pukul 15.00 Wib.