Skip to main content

Category : Tag: Migas


Sumur Tapen-1 Berproduksi Rata-rata 90 Bph

Guna memenuhi cadangan energi di Indonesia, Pertamina Eksplorasi dan Produksi (EP) terus berupaya mencari cadangan Minyak dan Gas (Migas). Anak perusahaan PT Pertamina (Persero) yang merupakan Kontraktor Kerja Sama (KKS) di bawah naungan SKK Migas tersebut, secara agresif melakukan kegiatan Eksplorasi di Wilayah Kerja Pertambangan (WKP).

Selamat Tahun Baru, Bojonegoro!

Mari mengucap selamat kepada Bojonegoro. Untuk apa? Tentu untuk prestasinya selama ini. Betapa hebatnya daerah super kaya penghasil minyak ini. Besaran APBD nya berada di urutan ke-2 setelah Kota Surabaya. Dengan kantong tebal, tentu (idealnya) kesehahteraan masyarakat juga terkerek naik.