Fotografer: Rizki Nur Diansyah
blokBojonegoro.com - Seratusan lebih perwakilan pengurus PCNU Bojonegoro, Banom, Lembaga dan MWC NU se Bojonegoro mengikuti agenda terakhir "Mancing Bersarung PCNU BOJONEGORO".
Kegiatan tersebut berlangsung Minggu (16/11/2025) pagi di kolam pancing kampus UNUGIRI di Jalan A. Yani, Kota Bojonegoro.
Tampak, pemancing di kolam 1 begitu santai, ceria dan penuh keakraban. Mereka ikut bersama-sama menyemarakkan rangkaian Hari Santri Nasional (HSN) 2025. [riz/mad]
0 Comments
LEAVE A REPLY
Your email address will not be published