Urgensi Perpustakaan Desa
PERPUSTAKAAN-adalah media literasi untuk mencerdaskan manusia. Keberadaannya di manapun menjadi urgen, tidak terkecuali di desa-desa. Terlebih, di kota Ledre ini, berdasarkan Satu Data Bojonegoro pada tahun 2022 sudah ada 252 Perpustakaan Desa (Perpusdes).