Skip to main content

Category : Tag: Minum Air


Ngeri! Ternyata Ini Bahaya Kebiasaan Minum Sambil Berdiri

Kebiasaan minum sambil berdiri mungkin terdengar sepele dan tidak berbahaya bagi sebagian orang. Namun, sebenarnya kebiasaan ini dapat membawa dampak buruk pada kesehatan, terutama jika dilakukan secara terus-menerus dalam jangka panjang. Berikut ini akan dibahas mengenai bahaya kebiasaan minum sambil berdiri menurut perspektif medis.

Minum Cukup Air Bisa Buat Hidup Lebih Panjang

Minum cukup air rupanya tidak hanya baik untuk menjaga kesehatan namun juga memperpanjang umur kita. Riset terbaru yang diterbitkan dalam jurnal eBioMedicine menyatakan asupan air yang memadai mengurangi risiko penyakit kronis, meninggal lebih cepat dan mencegah penuaan biologis lebih dari usia kronologis kita.