Skip to main content

Category : Tag: Kaliombo


Waspada Bencana di Bojonegoro

Longsor di Kaliombo Purwosari, Pemkab Bojonegoro Lakukan Tinjauan Lapangan

Pemkab Bojonegoro bergerak menindaklajuti kejadian longsor di Dusun Pilang Kandang dengan Dusun Jambaran Desa Kaliombo Kecamatan Purwosari. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) langsung menerjunkan tim dan melakukan asesmen di lapangan.

Jembatan di Desa Kaliombo Ambrol

Salah satu jembatan penghubung jalan poros desa di Desa Kaliombo, Kecamatan Purwosari, Kabupaten Bojonegoro ambrol.

PEPC Dukung Budidaya Ayam Petelur BUMDes Kaliombo Purwosari

Banyak program pengembangan yang dapat diterapkan oleh PT Pertamina EP Cepu (PEPC) untuk warga masyarakat ring 1 perusahaan. Salah satunya bisa dijumpai pada aspek desa, tepatnya di unit Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Kaliombo, Kecamatan Porwosari.

Dugaan Pencemaran Lingkungan

Kecewa Sidak DPRD Bojonegoro Batal, Warga Berencana Mengadu ke DPR RI

Pembatalan pertemuan oleh DPRD Kabupaten Bojonegoro di Desa Kaliombo, Kecamatan Purwosari Kabupaten Bojonegoro, yang direncanakan Rabu (30/12/2020), disesalkan warga setempat. Bahkan warga Jambaran akan mengadukan dugaan pencemaran dilingkungannya ke DPR RI, sekaligus melaporkan ke Badan Kehormatan (BK) DPRD Kabupaten Bojonegoro atas pelanggaran kode etik anggotanya

Dugaan Pencemaran Lingkungan

Pertemuan di Desa Kaliombo Dibatalkan, Apa Alasan DPRD?

Rencana pertemuan para pihak di balaidesa Kaliombo Kecamatan Purwosari Kabupaten Bojonegoro, Rabu (30/12/2020), secara tiba-tiba dibatalkan. Padahal surat undangan pertemuan sudah beredar 28 Desember 2020, namun muncul surat baru terkait pembatalan tertanggal 29 Desember 2020.