Skip to main content

Category : Tag: Hari Guru


Hari Guru

Kisah Guru Desa Membangun Pendidikan Madrasah: Sulaiman dan Jalan Sunyi Pengabdian

Tak banyak orang yang pulang ke kampung halaman dengan membawa misi sebesar yang dibawa Sulaiman, warga Desa Napis, Kecamatan Tambakrejo, Bojonegoro. Pada momentum Hari Guru tahun ini, kisahnya layak menjadi pengingat bahwa seorang guru tidak hanya mengajar di kelas, tetapi juga membuka jalan pendidikan di tempat yang belum memilikinya.

Info Madrasah

101.786 Guru Madrasah dan Pendidikan Agama di Sekolah Lulus PPG

Sebanyak 101.786 guru madrasah dan guru Pendidikan Agama di sekolah dinyatakan lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan (Daljab) Angkatan 3 Tahun 2025 oleh Kementerian Agama. Kelulusan ini sekaligus menjadi kado jelang peringatan Hari Guru pada 25 November mendatang.

Hari Guru Nasional (HGN) 2025

Logo Hari Guru Nasional 2025, Download, Makna dan Filosofinya

Hari Guru Nasional (HGN) 2025 yang diperingati setiap 25 November, mengusung tema “Merawat Semesta dengan Cinta.” Tema ini bukan hanya seruan simbolik, melainkan refleksi mendalam atas filosofi pendidikan yang berakar pada kesadaran spiritual, ekologis, dan kemanusiaan.

Hari Guru Nasional, Kenapa Diperingati tanggal 25 November?

Hari ini tepatnya 25 November 2022, di media sosial banyak bertebaran twibbon ucapan Hari Guru Nasional. Para orang tua pun banyak yang sibuk mempersiapkan kejutan bagi guru-guru di sekolah anak mereka masing-masing.

Selamat Hari Guru

Bermanfaat, Guru Madrasah Gerakkan Budaya Literasi

Meskipun menjadi guru madrasah di daerah pinggiran Kabupaten Bojonegoro, tidak membuat Nur Hidayat terus memberikan manfaat kepada masyarakat maupun murid yang diajarnya.

SMKN Migas Bojonegoro

Hari Guru, dari Surprize hingga Doa Bersama

Hari Guru Nasional yang diperingati setiap tanggal 25 November ini, siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 5 Bojonegoro, memperingatinya dengan mengadakan upacara yang semua petugas mulai dari pemimpin hingga pengibar bendera adalah bapak ibu guru.